Tuesday, 14 September 2010

Mudik ayo mudik

alhamdulillah, akhirnya nyampe di bandung juga.Itulah ungkapan yang serentak keluar dari ke-5 mulut kita. Mudik seolah menjadi rutinitas bagi sebagian orang di Indonesia setiap hari raya idul fitri. Orang orang kota berramai-ramai mengunjungi saudaranya di luar kota yang jaraknya berjauhan.Fenomena tahunan ini berhasil membuat pusing pemerintah khususnya dalam prasarana jalan, karena setiap tahunnyua...
Continue reading Mudik ayo mudik